opinion

Tidak Ada Lagi Cara yang Praktis Mengikuti Situs Web

May 10, 2023
Sampai sekarang belum ada cara yang praktis mengikuti situs web tanpa harus menggunakan aplikasi pihak ketiga. Dulu sebelumnya, Really Simple Syndication (disingkat RSS) adalah cara terbaik untuk mengikuti sebuah situs web. Google Reader jadi favorit pengguna Internet untuk selalu mendapatkan update ...

ChatGPT Bisa Bikin Cepat Pintar

Mar 21, 2023
Tetapi tetap gak bikin kalian tiba-tiba sejenius Albert Einstein. ChatGPT dari OpenAI ini bikin heboh Internet saat pertama kali diluncurkan. Dalam waktu singkat, jutaan orang langsung mendaftar untuk mencoba barang baru ini. Impresi pertama orang-orang sangat positif dengan hasil yang di luar ekspe ...

Aplikasi Populer Digunakan Sebagai Alat Mata-Mata

Feb 25, 2023
Satu hal yang tidak habis pikir itu, kenapa aplikasi populer mau dijadikan sebagai alat mata-mata pemerintah? Bukan sekali atau dua kali kita bisa mendengar atau pun membaca artikel bagaimana media sosial digunakan oleh pemerintah untuk memata-matai warganya. Tidak hanya sampai di situ karena aplika ...

Alasan Mulai Menggunakan JavaScript

Feb 24, 2023
Sudah terlalu lama dunia per-website-an ini dipegang oleh PHP. Apalagi kalau mau bikin blog atau sejenisnya pasti memilih Wordpress (yang menggunakan PHP sebagai bahasanya). Alasannya sederhana, selain mudah dipelajari, hosting dulu dikuasi sama PHP. Bagi programmer baru, Wordpress bukan pilihan men ...

Belajar Bahasa Pemrograman yang Baru

Feb 17, 2023
Ada saatnya kalian dipaksa untuk menguasa bahasa baru karena tuntutan pekerjaan. Misalnya, kalian sudah terbiasa membuat aplikasi website menggunakan bahasa pemrograman PHP, akhirnya harus belajar Dart karena kalian ingin membuat sebuah aplikasi yang jalan di perangkat mobile. Punya basic yang kuat ...